Seminggu terakhir kita telah digegerkan dengan kasus perampokan ATM yang berlokasi di pekanbaru Riau.
Kasus ini bermula dari petugas pengisian ATM yang akan melakukan pengisian ulang uang di ATM dibuntuti oleh 5 tersangka dari jalan, lalu setelah sampai pelaku menghampiri petugas ATM yang sedang mengisi.
Tersangka 3 orang yang menghampiri petugas ATM lalu terjadi keributan dan terjadilah penembakan oleh saudara AW yang tak lain adalah anggota TNI dari kesatuan Purwakarta Jawa Barat.
Polisi bertindak cepat sehingga 5 tersangka berhasil di ringkus, yang tak lain semua orang jawa barat.
Inisial E ( TNI) berhasil diringkus di kesatuannya di riau, Untuk Inisial WA (TNI) berhasil diringkus dikesatuannya di Purwakarta, Sedangkan untuk Inisial W, Y berhasil dilumpuhkan dengan timah panas di Kakinya.