halo sobat semoga hari ini menyenangkan dan disehatkan aamiin, admin kali ini akan membahas seputar tiktok shop, apa itu tiktok shop ? mari kita bahas dari awal.

Tidak diraguka lagi Tiktok merupakan salah satu alat atau media sosial yang sangat mendunia saat ini namun ada juga negara yang memblokir situs tiktok dengan alasan tertentu termasuk cina dan hong kong yang dilarang menggunakan tiktok dinegara tersebut.
Dengan seiring perkembangan tiktik di dunia tidak sedikit pebisnis besar atau rumahan menggunakan pasilitas tiktok untuk pemasaranya, dari bisnis otomotif, baju, emas, investari, lawyer, kesehatan, dan masih banyak lagi yang menggunakan media tiktok untuk bisnisnya.
Dan ada juga fitur di tiktok yang namanya tiktok shop untuk berjulan maupun membeli.
Apa itu tiktok shop ?
TikTok Shop menyediakan fitur layanan belanja layaknya marketplace pada umumnya. Keunggulan TikTok Shop, diantaranya keberadaan mode live streaming yang memudahkan interaksi antara penjual dengan pembeli serta pemberian kupon atau voucher diskon, cashback, hingga gratis ongkir.
Karna di tiktok ini tidak sedikit yang berhasil bahkan jadi jutawan karna mendalami tiktok shop.
Tak hanya itu, kabar baiknya kini uuntuk daftar TikTok Shop tanpa followers juga bisa lho. Sehingga jika Sedulur belum memiliki folllowers, tidak perlu khawatir karena masih dapat mendaftar pada fitur ini supaya bisa menjual berbagai macam produk secara online.
Cara Daftar Tiktok Shop
- Pendaftaran akun bisa dilakukan melalui browser.
- Kunjungi Link ini https://shop.tiktok.com/ di browser.
- Klik Daftar Sekarang Juga.
- Pilih Sign up with TikTok Account.
- Masuk ke halaman Authorize TikTok Shop.
- Klik Authorized untuk setujui.
- Masukkan nomor hp dan email.
- Masukkan kode verifikasi untuk mengakses akun TikTok Shop.
- Masukkan alamat gudang atau pengambilan barang.
- Klik Start Your Business.
- Verifikasi dokumen lewat foto KTP atau Paspor.
- Kemudian klik Submit. Masukkan nomor dan nama rekening bank.
- Klik Submit. Tunggu konfirmasi akun melalui email.
Bagi sahabat prohrg.org tidak ada salahnya anda mencoba tiktok shop untuk usaha sampingan anda bahkan bisa jadi penghasilan utama anda.
Demikianlah ulasan seputar tiktok yang bisa kami peroleh dari beberapa sumber yang disingkat.